Usai Terima (BST) Wartawan Ini Berbagi Ke Tetangga

TANJUNG JABUNG TIMUR (MELAYU POS INDONESIA) – Belum adanya kejelasan hingga kapan berakhirnya Pandemi Covid-19, Pemerintah hingga saat ini terus gencar berupaya dan tetap menjalankan program yang telah direncanakan. Salah satunya dengan menyalurkan Bantuan Sosial Tunai (BST) yang berasal dari anggaran pusat yang diperuntukkan bagi warga masyarakat yang terdampak tidak terkecuali para insan Pers. Doni … Lanjutkan membaca Usai Terima (BST) Wartawan Ini Berbagi Ke Tetangga